Jakarta (ANTARA) - Mantan pesepak bola Brazil Ronaldinho meninggalkan mahkamah agung usai memberikan keterangan terkait pemalsuan identitas di Asuncion, Paraguay, Sabtu (7/3/2020). Ronaldinho sempat ditahan dan diperiksa oleh polisi di Paraguay karena diduga menggunakan paspor palsu untuk memasuki negara itu. Polisi menggeledah hotel tempat ia menginap bersama saudaranya di Asuncion dan mengungkap adanya dokumen palsu. ANTARA FOTO/REUTERS/Jorge Adorno/pras
Ronaldinho ditahan, pemalsuan paspor di Paraguay
Ronaldinho ditahan karena pemalsuan paspor di Paraguay