Nunukan (ANTARA) - Bupati Nunukan, Kalimantan Utara Asmin Laura Hafid berjanji membantu dua kepala keluarga (KK) yang rumahnya hangus terbakar kemarin.
"Kami akan bantu," ujarnya di Nunukan, Rabu petang usai meninjau musibah yang menghanguskan dua rumah warga di Jalan Pembangunan RT 09 Kelurahan Nunukan Barat.
Selain dua rumah hangus terbakar juga dilaporkan dua kendaraan roda dua tak dapat diselematkan karena api cepat menjalar.
"Alhamdulillah tidak ada korban jiwa, namun ada seorang ibu yang luka ringan dan syok tapi sudah ditangani oleh tim medis dari Rumah Sakit Umum Nunukan," tutur Laura sapaan Bupati Nunukan.
Laura menyampaikan Pemerintah Kabupaten Nunukan akan membantu warga yang mengalami musibah itu.
Salah satu rumah yang terbakar milik Hartati yang di bawahnya dijadikan tempat kontrakan.
Sedangkan rumah yang lain milik Zulkarnain.
Berkat kesigapan petugas dari Dinas Pemadam Kebakaran setempat sehingga api berhasil dipadamkan sekira pukul 11.30 wita sehingga tidak menjalar ke rumah warga lainnya.
Usai pemadaman, petugas damkar langsung melakukan pendinginan agar api yang masih tampak di lokasi kejadian tidak menimbulkan efek bagi warga sekitar kejadian.
Seusai meninjau lokasi kebakaran, Bupati Nunukan didampingi Sekretaris Daerah Serfianus menuju ke RSUD Nunukan untuk menjenguk korban kebakaran yang mengalami lu
Baca juga: Sebanyak 6 rumah hangus terbakar di Tarakan
Baca juga: Dikunjungi Gubernur, Warga Bersyukur dan Gembira
Baca juga: PMK Tarakan lakukan peremajaan alat
Berita Terkait
Bupati Nunukan minta kades patuhi perpajakan Dana Desa
Sabtu, 14 September 2024 7:18
Bupati: Rangkaian HUT Nunukan harus berdampak bagi UMKM
Selasa, 6 Agustus 2024 5:49
Bupati Nunukan serahkan SK perpanjangan masa jabatan 140 kades
Jumat, 21 Juni 2024 5:27
Bupati Nunukan minta Pam TPS ikut ciptakan pemilu damai
Sabtu, 9 Desember 2023 5:25
Bupati Nunukan minta PMII berkontribusi pada pembangunan
Senin, 4 Desember 2023 23:17
Bupati Nunukan sebut RPJPD 2005-2025 terlaksana dengan baik
Rabu, 13 September 2023 15:24
Bupati Nunukan temui Menkes RI minta penambahan nakes di perbatasan
Selasa, 15 Agustus 2023 12:13
Bupati Nunukan minta pelaku UMKM dukung perekonomian perbatasan
Rabu, 26 Juli 2023 14:22