Ekonomi Dan Teknologi

Aruna Gelar Pesta Rakyat Peringati Hari Sumpah Pemuda

Dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda, Aruna gelar pesta rakyat yang melibatkan ratusan Nelayan Aruna dan masyarakat pesisir di Aruna Hub Aceh dan Berau, Kalimantan Timur pada Sabtu, ...

Twitter resmi dibeli Elon Musk, PHK para petinggi

Elon Musk menyelesaikan akuisisi Twitter Inc senilai 44 miliar dolar Amerika Serikat pada Kamis (27/10) waktu setempat. Setelah resmi menjadi pemilik Twitter, disiarkan Reuters Jumat, Musk ...

Momentum HUT ke-10 Kaltara, gubernur kunjungi lansia

Menyempatkan disela-sela padatnya jadwal kegiatan, Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Drs. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum hadir dalam acara bakti sosial, silaturahmi dan ramah tamah bersama ...

Kaltara wujudkan provinsi ramah investasi

Realisasi investasi fantastis di Kalimantan Utara akan mulai tercatat di tahun depan. Demikian disampaikan Gubernur Kaltara, Drs H Zainal A Paliwang SH, M.Hum. Gubernur menceritakan, potensi ...

Bangkit bersama menyambut industri hijau berkelas dunia

Tahun 2022 merupakan tahun kedua periode kepemimpinan Gubernur dan Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Utara (Kaltara) Drs H Zainal Arifin Paliwang SH, M.Hum dan Dr. Yansen TP. M.Si sejak dilantik ...

Masalah ekonomi Inggris, Perdana Menteri Liz Truss mengundurkan diri

Liz Truss menyatakan akan mengundurkan diri sebagai Perdana Menteri Inggris, hanya enam minggu sejak dilantik. Berbicara di luar pintu kantor perdana menteri Downing Street Nomor 10, Truss ...

Kaltara harapkan peningkatan PAD pada pajak kendaraan

Wakil Gubernur Kalimantan Utara, Dr Yansen TP M.Si mengungkapkan, salah satu sumber pendapatan asli daerah (PAD) yang harus dimaksimalkan adalah pajak daerah. Misalnya, Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) ...

Kaltara peringkat 3 Nasional Teknologi Tepat Guna Unggulan 2022

Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara), berhasil meraih penghargaan pada acara puncak Teknologi Tepat Guna (TTG) Nusantara XXIII Tahun 2022 yang digelar Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal ...

BNI terus perkuat fitur Super App BNI Mobile Banking

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus berupaya memperkuat fitur-fitur andalan maupun fitur baru yang ada di dalam Super App BNI Mobile Banking guna terus memberi kemudahan setiap ...

Ada RUU P2SK, ketentuan spin off unit usaha syariah bakal lebih moderat

Wakil Ketua Badan Penasehat Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Bambang Soesatyo menilai, pelaku perbankan yang memiliki Unit Usaha Syariah (UUS) banyak yang belum siap memisahkan UUSnya sesuai aturan ...