Tanjung Selor (ANTARA) - Polda kaltara, menggelar kegiatan Sholat Idul Adha 1443 H / 2022 M di Lapangan Mapolda Kaltara,Minggu (10/07/22) yang melibatkan para personil dan masyarakat setempat.
Kegiatan Sholat Idul Adha 1443 H / 2022 M ini telah disiapkan oleh Panitia yang bertempat di Lapangan Apel Mapolda Kaltara.
Kegiatan ini terbuka untuk umum dan mengajak seluruh personel serta masyarakat untuk bersama-sama melaksanakan Sholat Idul Adha 1443 H / 2022 M.
Baca juga: Polda Kaltara tetapkan satu tersangka kasus laka laut di Tarakan
Baca juga: Kapolda Daniel Adityajaya hadiri "coffee morning" bersama bupati, warga dan Forkopimda Bulungan
Tidak hanya itu, dalam pelaksanaan Sholat ini turut mengundang KBP (Purn) Drs. H. Burhanuddin Pulubuhu, M.M., sebagai Khatib.
“Alhamdulillah, saya bersyukur pelaksanaan Sholat Idul Adha ini dapat berjalan dengan tertib dan khusyuk.” Ucap salah seorang warga.
Baca juga: Polda Kaltara gelar upacara Hari Bhayangkara ke-76
Baca juga: Sidang Kelulusan Akhir Tingkat Panda Taruna/i Akpol dan Bintara Polri Gel. II T.A 2022 serta Bintara Polri Gel. I T.A 2023 Polda Kaltara
Berita Terkait
Kapolda Kaltara Pimpin Apel Bersama Operasi Mantap Praja Kayan 2024
Senin, 25 November 2024 13:10
Polda Kaltara Gelar Patroli Gabungan Skala Besar Menjelang Pilkada
Senin, 25 November 2024 12:35
Polda Kaltara kerahkan 1178 personil untuk pengamanan pemungutan suara Pilkada 2024
Senin, 25 November 2024 9:38
Sinergi Masyarakat dan Polda Kaltara: Olahraga Bersama dan Bakti Sosial Mempererat Tali Silaturahmi di Gereja Katolik Santa Maria Assumpta
Sabtu, 23 November 2024 9:54
Polda Kaltara berhasil ungkap 49 perkara kasus perdagangan orang
Jumat, 22 November 2024 20:01
Polisi tembak mati polisi, Kompolnas minta Polda segera selidiki motif
Jumat, 22 November 2024 15:18
Wakapolda Kaltara Menghadiri Launching Gugus Tugas Polri Untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Kamis, 21 November 2024 8:15