Ekonomi Dan Teknologi

Nasabah Tak Wajib Setor Tunai Untuk Aktivasi Rekening Dormant BNI

PT Bank Negara Indonesia Persero Tbk atau BNI menyatakan tidak ada kewajiban bagi nasabah untuk melakukan setor tunai dengan nominal tertentu ketika mengaktifkan rekening tidak aktif atau ...

Gubernur Paparkan Strategi Transformasi Ekonomi Daerah di Kaltara

Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang hadir dalam seminar "Transformasi Ekonomi Daerah: Strategi Menuju Provinsi yang Tangguh dan Berdaya Saing", digelar di Ruang Pertemuan Badan ...

Peran Pegadaian Terhadap Generasi Emas Gen Z

Pegadaian terus berkomitmen untuk memberdayakan generasi muda, khususnya Gen Z, dalam mengelola keuangan dan mencapai tujuan finansial mereka. Melalui berbagai program dan layanan inovatif, ...

PT Pegadaian Gelar Literasi Keuangan tentang Produk Gadai di Desa Binusan

PT Pegadaian menggelar acara Literasi Keuangan tentang Produk Gadai di Desa Binusan, Nunukan, Kamis (17/7). Acara ini dihadiri oleh kurang lebih 80 peserta yang terdiri dari masyarakat desa dan ...

Telkomsel Hadirkan Program Undian SIMPATI HOKI Berhadiah Miliaran Rupiah

Merayakan hari jadinya yang ke-30 sekaligus memperkenalkan kartu perdana SIMPATI yang baru dengan ragam digital lifestyle benefits, Telkomsel menghadirkan program undian bertajuk SIMPATI ...

Pj. Sekprov Kaltara Apresiasi Peran Aktif Swasta Membangun Daerah

Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum diwakili Pj. Sekretaris Provinsi (Sekprov) Kaltara, Dr. Bustan, S.E., M.Si menghadiri acara Trakindo Fest 2025 Tarakan, ...

Kadin Indonesia Dukung Pertamina RNE Terlibat Pembangunan PLTN

Wakil Ketua Umum Bidang Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Kadin Indonesia Aryo Djojohadikusumo mengatakan pihaknya mendukung PT Pertamina New & Renewable Energy (PNRE) terlibat dalam ...

Pemprov Kaltara Kembali Gulirkan Program Listrik Gratis, Wujudkan Keadilan Energi Kaltara

Program listrik gratis kembali digulirkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara. Tahun ini, sebanyak 292 rumah dipastikan bakal mendapat bantuan dari program yang digelar tiap tahun ...

Gubernur Zainal Teken MoU dan LoI Pengembangan Pesawat N219 Amfibi

Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP) yang dipimpin Letjen TNI (Purn) Yoedhi Swastanto menggelar Business Matching bertajuk Connecting Island and Driving Growth: The Role of N219 in ...

Kontribusi Keberlanjutan dengan Pengapalan LNG ke-10.000

Badak LNG menandai pencapaian penting dalam perjalanannya selama lima dekade dengan melaksanakan pengapalan LNG ke-10.000 pada Kamis (12/6). Momentum ini menjadi bentuk refleksi atas kontribusi ...