Dinsos Bulungan tampung korban kecelakaan speedboat di Tanjung Selor

ANTARA - Dinas Sosial Kabupaten Bulungan menampung 39 orang korban yang selamat dari kecelakaan speedboat SB. Iqzza Express di Tanjung Selor, Kalimantan Utara pada Senin (10/2). Mereka diberikan tempat tinggal sementara, disediakan dapur umum, serta anak di bawah umur mendapatkan trauma healing. (Cica Andriyani/Andi Bagasela/Rijalul Vikry)

COPYRIGHT © ANTARA 2025
Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.