Tanjung Selor (ANTARA) - Bidhumas Polda Kaltaramelaksanakan kegiatan jumpa media secara sederhana dengan bertema ‘‘Peran Insan Perss Humas Dalam Menangkal radikalisme, intoleransi dan terorisme dalam media sosial maupun pemberitaan’’ yang diselenggarakan di Caffe Shaintai Wilayah Bulungan .Bulungan. (27/11/2023)
Humas Polda Kaltara menyampaikan bahwa kegiatan jumpa media ini bertujuan untuk memberi bekal kepada para jurnalis untuk melakukan peliputan utamanya yang terkait dengan aksi terorisme.
“kegiatan ini untuk membekali teman-teman wartawan yang melakukan kegiatan jurnalistik agar tidak terpleset. Sebagai media, kita punya tanggung jawab terhadap pemberitaan yang kita sajikan khususnya Prihal Paham radikalisme” ujar Uweng Aryanto (Personiel Humas)
Ia menambahkan, kegiatan ini merupakan wujud untuk mencegah berkembangnya paham radikalisme. Ia mengimbau, agar jurnalis senantiasa menjaga kode etik jurnalis dalam melakukan peliputan.
Sementara itu, dalam pemaparannya mengatakan jika dalam mencegah meluasnya paham radikalisme perlu kerja sama berbagai sektor dan lapisan masyarakat.
“Media atau kantor berita itu salah satu bagian penting untuk mencegah perluasan paham radikalisme di Indonesia khususnya. Kami berharap sinergi antar berbagai sektor lapisan masyarakat bisa meminimalkan pemahaman radikalisme di Indonesia,” Ujar Uweng
Baca juga: Polda Kaltara Tingkatkan Sinergi Dengan FKUB
Baca juga: Kapolri minta Humas perkuat "Cooling System" hingga jaga netralitas Pemilu
Baca juga: Silaturahmi Kaops NCS Polri, Ustaz Somad serukan jaga ketertiban jelang Pemilu
Baca juga: Kapolda Kaltara sebut kesiapan hadapi Pemilu tidak ada kendala
Berita Terkait
Sinergi Masyarakat dan Polda Kaltara: Olahraga Bersama dan Bakti Sosial Mempererat Tali Silaturahmi di Gereja Katolik Santa Maria Assumpta
Sabtu, 23 November 2024 9:54
Polda Kaltara berhasil ungkap 49 perkara kasus perdagangan orang
Jumat, 22 November 2024 20:01
Polisi tembak mati polisi, Kompolnas minta Polda segera selidiki motif
Jumat, 22 November 2024 15:18
Wakapolda Kaltara Menghadiri Launching Gugus Tugas Polri Untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Kamis, 21 November 2024 8:15
Kegiatan Patroli Perintis Presisi Direktorat Samapta Polda Kaltara Dalam Rangka Kegiatan Harkamtibmas dan Mencegah Gangguan Kamtibmas
Rabu, 20 November 2024 7:00
Minggu Kasih Polda Kaltara: Kepolisian dan Masyarakat Bersinergi Menjaga Ketertiban dan Keamanan di Tengah Pesta Demokrasi
Senin, 18 November 2024 8:09
Komunitas Bhayangkara Runners Polda Kaltara Mengikuti Lomba Beach Run 5Km
Senin, 18 November 2024 7:40