Tarakan (ANTARA) - Polda Kalimantan Utara bersama Polis Diraja Malaysia (PDRM) memperkuat kerjasama dalam penanganan kejahatan di perairan Tawau-Nunukan Perbatasan Laut Indonesia-Malaysia.
Direktur Polairud Polda Kaltara
Kombes Pol Bambang Wiriawan,
didampingi Atase Polri di Tawau, Kapolres Nunukan AKBP Taufik Nurmandia serta perwakilan PDRMmelaksanakan kegiatan Rendezvoud (RV) atau Pertemuan Bersama antara Pasukan Polis Marin Wilayah 4 Sabah, Polis Diraja Malaysia, Selasa (5/3).
"Pertemuan Polri dengan PDRM ini membahas kerja sama dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah perbatasan," kata Bambang.
Khususnya dalam memberantas peredaran Narkoba, penyelundupan orang.
"Serta batas wilayah yang berkaitan dengan penanaman rumput laut di perbatasan perairan Nunukan-Tawau," katanya.
Baca juga: Polda Kaltara Tes Kesamaptaan Jasmani Peserta Seleksi Sekolah Inspektur Polisi
Baca juga: Polda Kaltara Umumkan Tes Pemeriksaan Kesehatan Seleksi Pendidikan SIP
Berita Terkait
Wakapolda Kaltara Menghadiri Launching Gugus Tugas Polri Untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Kamis, 21 November 2024 8:15
Kegiatan Patroli Perintis Presisi Direktorat Samapta Polda Kaltara Dalam Rangka Kegiatan Harkamtibmas dan Mencegah Gangguan Kamtibmas
Rabu, 20 November 2024 7:00
Minggu Kasih Polda Kaltara: Kepolisian dan Masyarakat Bersinergi Menjaga Ketertiban dan Keamanan di Tengah Pesta Demokrasi
Senin, 18 November 2024 8:09
Komunitas Bhayangkara Runners Polda Kaltara Mengikuti Lomba Beach Run 5Km
Senin, 18 November 2024 7:40
Ditpolairud Polda Kaltara Gelar Bakti Kesehatan Pengobatan Gratis dan Perpustakaan Terapung Dalam Rangka HUT ke-74 Polairud Tahun 2024
Jumat, 15 November 2024 21:50
Polda Kaltara menebar benih lele dalam mendukung swasembada pangan
Jumat, 15 November 2024 20:02
Polda Kaltara Laksanakan Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Kaltara Tahap II Tahun 2024
Jumat, 15 November 2024 19:37
Polda Kaltara Gelar Binrohtal Rutin Guna Perkuat Keimanan dan Ketaqwaan Personel
Jumat, 15 November 2024 11:04