Tanjung Selor (ANTARA) - Kapolda Kalimantan Utara Irjen Pol. Daniel Adityajaya, S.H, S.I.K, M.Si, hadiri Acara Pisah Sambut Kasrem 092/Maharajalila di Gedung Gadis Pemprov. Kaltara, Selasa (7/5/24) Pukul 19.00 Wita.
Turut hadir dalam acara tersebut, Gubernur Prov. Kaltara yang diwakili oleh Pit. Asisten II Pemprov. Kaltara, Danrem 092/Maharajalila, Ketua DPRD Prov Kaltara, Danlantamal XII Tarakan, Kejati Kaltara, Bupati Bulungan, Kepala BNN Prov Kaltara, Dandim Jajaran Korem 092/Maharajalila, Pejabat Utama Polda Kaltara, Kapolresta Bulungan Dan Dansatgas Pamtas RI-Malaysia.
Acara dibuka dengan Do’a dan dilanjutkan pesan dan kesan pejabat lama Kasrem 092/Maharajalila serta perkenalan pejabat baru Kasrem 092/Maharajalila.
Acara pisah sambut Kasrem 092/Maharajalila dari Kolonel Inf. Utten Simbolon, S.I.P.,M.I.P. Kepada Kolonel Inf. Darwis Efendi , S.E., M.M.
Kegiatan ini juga bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi serta mempererat sinergitas antara TNI-Polri sehingga memperkuat pertahanan dan terwujud masyarakat yang aman dan sejahtera.
Melalui sinergitas antara TNI-Polri yang sudah terbangun, sebuah wilayah akan tercipta rasa nyaman dan aman, sehingga masyarakatnya dapat menjalankan kegiatannya dengan penuh ketenangan.
Kegiatan ini berjalan dengan meriah dan ditutup dengan pemberian cindera mata kepada pejabat lama Kasrem 092/ Maharajalila serta foto bersama.
Baca juga: Polda Kaltara Patroli Blue LightUntuk KeamanaaMalam Hari
Baca juga: Kapolda Kaltara Beserta Ketua Bhayangkari Daerah Kaltara Ikuti Upacara Peringatan HUT Kemala Bhayangkari Ke-44 Secara Daring
Baca juga: Kapolda Kaltara Tekankan Netralitas Polri Pada Pilkada Serentak 2024
Baca juga: Kapolda Kaltara: Binrohtal untuk bentuk karakter anggota Polri yang humanis
Berita Terkait
Wakapolda Kaltara Menghadiri Launching Gugus Tugas Polri Untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Kamis, 21 November 2024 8:15
Kegiatan Patroli Perintis Presisi Direktorat Samapta Polda Kaltara Dalam Rangka Kegiatan Harkamtibmas dan Mencegah Gangguan Kamtibmas
Rabu, 20 November 2024 7:00
Minggu Kasih Polda Kaltara: Kepolisian dan Masyarakat Bersinergi Menjaga Ketertiban dan Keamanan di Tengah Pesta Demokrasi
Senin, 18 November 2024 8:09
Komunitas Bhayangkara Runners Polda Kaltara Mengikuti Lomba Beach Run 5Km
Senin, 18 November 2024 7:40
Ditpolairud Polda Kaltara Gelar Bakti Kesehatan Pengobatan Gratis dan Perpustakaan Terapung Dalam Rangka HUT ke-74 Polairud Tahun 2024
Jumat, 15 November 2024 21:50
Polda Kaltara menebar benih lele dalam mendukung swasembada pangan
Jumat, 15 November 2024 20:02
Polda Kaltara Laksanakan Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Kaltara Tahap II Tahun 2024
Jumat, 15 November 2024 19:37
Polda Kaltara Gelar Binrohtal Rutin Guna Perkuat Keimanan dan Ketaqwaan Personel
Jumat, 15 November 2024 11:04