Tanjung Selor (ANTARA) - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Provinsi Kalimantan Utara menyalurkan dana Zakat, Infaq, Shadaqoh (ZIS) ke para mustahik di lingkungan Polda Kalimantan Utara, Senin (18/04/22)
Bertempat di Masjid Nur Aryyaguna Polda Kaltara perwakilan Baznas Provinsi Kaltara menyerahkan bantuan dana ZIS melalui program Kaltara Peduli kepada mustahik (kelompok yang berhak menerima zakat) di lingkungan Polda Kaltara.
Sementara itu Baznas Provinsi Kaltara juga menyerahkan secara simbolis penyerahan dana ZIS senilai Rp100.000.000 (Seratus Juta Rupiah) kepada Polda Kaltara melalui Karo SDM Kombes Pol Yusup Rahmanto,S.I.K., M.H.
Baca juga: Rapat persiapan pengamanan Idul Fitri 2022 di Polda Kaltara
Baca juga: Kapolda Kaltara Terima Audiensi Badan Kordinasi Mubaligh Se-Indonesia Provinsi Kaltara
Dana itu nantinya dana ini akan diberikan kepada para warga yang kurang mampu di sekitar Polda Kaltara.
Bantuan ini diharapkan mampu meringankan beban masyarakat yang kurang mampu, terlebih bagi masyarakat yang terdampak pandemi COVID-19.
Bantuan ini sendiri secara teknis penyalurannya akan disalurkan secara langsung oleh Polda Kaltara melalui SDM Polda Kaltara sehingga penyaluran dana ZIS ini tepat pada sasaran yaitu warga yang kurang mampu disekitar Polda Kaltara.
Baca juga: Kapolda menerima silaturahim FKUB Kaltara
Baca juga: Gubernur Kaltara minta zakat dukung pemulihan ekonomi akibat COVID-19
Berita Terkait
Wakapolda Kaltara terima Piagam Penghargaan Dari Kepala BNN RI di Kota Tarakan
Selasa, 17 Desember 2024 17:52
Kepolisian evakuasi korban banjir Sekatak
Selasa, 17 Desember 2024 17:04
Personel SatBrimob Polda Kaltara Raih Juara Karate Inkanas Kapolri Cup 2024
Selasa, 17 Desember 2024 6:47
Olahraga Bersama Dalam Rangka Kampanye Tertib Lalu Lintas
Selasa, 17 Desember 2024 6:34
Wakapolda Kaltara Pimpin Sidang Akhir Tingkat Panda Penerimaan Bakomsus Polri T.A 2025
Selasa, 17 Desember 2024 6:31
Pemeriksaan personel pemegang senjata api dinas oleh Propam Polda Kaltara
Selasa, 17 Desember 2024 6:23
Wakapolda Kaltara Hadiri Penyerahan Secara Digital DIPAdan Buku Daftar Alokasi TKD2025
Minggu, 15 Desember 2024 5:30
Sambang Nusa Presisi Ditpolairud Polda Kaltara di Perairan Tarakan Sinergi antara Polri dan Masyarakat
Minggu, 15 Desember 2024 5:27