Tarakan (ANTARA) - Calon Gubernur Kalimantan Utara nomor urut dua, Dr. H. Irianto Lambrie saat tiba ke Kabupaten Tana Tidung, Rabu (21/10) disambut antusias warga.
Kedatangan dari pasangan H. Irwan Sabri, SE dalam rangka silaturahmi melakukan kegiatan sosialisasi denhan masyarakat setempat.
Kedatangan Irianto yang di sambut oleh korlap pemenangan IRAW Kabupaten Tana Tidung, Tajuddin.
Pada prinsipnya masyarakat atau warga di KTT sangat senang atas kedatangan paslon nomor dua dan mereka kompak mendukung Irianto untuk Melanjutkan periode kedua menjadi gubernur Kaltara.
Pada pilgub ini ada tiga pasangan Cagub - Cawagub Kaltara nomor urut satu yakni H. Udin Hiangio - Dr. H. Undunsyah, MH, M.Si (U2OK), nomor urut dua yakni Dr. H. Irianto Lambrie - H. Irwan Sabri, SE (IRAW) dan nomor urut tiga yakni Drs. Zainal Arifin Paliwang, SH, M.Hum - Dr. Yansen Tipa Padan, M.Si (ZIYAP).
Baca juga: Udin Hiangio dapat nasihat dari Mendagri
Baca juga: Dukungan Warga Nunukan ke ZIYAP Terus Mengalir
Berita Terkait
DPD LDII Kaltara Doakan Yansen-Suratno di Pilgub Kaltara
Senin, 11 November 2024 9:01
Libatkan 400 personel Polda Kaltara, pengamanan debat ketiga Pilgub lakukan 3 kali screening
Kamis, 7 November 2024 15:31
Persiapan debat ketiga Pilgub Kaltara, terdapat perbedaan di segmen 3 dan penambahan durasi 6 menit
Kamis, 7 November 2024 15:29
Pengamanan debat Pilgub Kaltara dilakukan berlapis
Kamis, 31 Oktober 2024 17:59
KPU Kaltara usulkan pola berbeda pada debat ketiga Pilgub
Kamis, 31 Oktober 2024 17:56
KPU tetapkan tiga pasang calon ikuti Pilkada Kaltara
Senin, 23 September 2024 6:07
KPU Kaltara ingatkan visi misi Pilkada harus selaras dengan RPJPD
Minggu, 11 Agustus 2024 12:12
Balon gubernur Kaltara kembalikan formulir penjaringan kepada PPP
Rabu, 15 Mei 2024 17:17