879 calon siswa bintara PTU, Brimod, dan polair Polda Kaltara ikuti tes CAT akademik 2023

id Polda

879 calon siswa bintara PTU, Brimod, dan polair Polda Kaltara ikuti tes CAT akademik 2023

879 calon siswa bintara PTU, Brimod, dan polair Polda Kaltara ikuti tes CAT akademik 2023 (Humas Polda)

Tanjung Selor (ANTARA) - 879 casis bintara PTU, Brimob, dan polair Polda Kalimantan Utara melaksanakan tes CAT Akademik T.A 2023 selama 4 hari terdiri dari 126 casis polwan dan 753 casis polki. Selasa (30/05/2023).

Tercata empat lokasi ujian yang di gunakan yakni SMK 1 Tanjung Selor, BKD Prov Kaltara, SMA 1 Tanjung Selor, SMA AGAPE. Masing-masing lokasi ujian di awasi pangawas internal dari Itwasda dan Bidpropam Polda Kaltara.

Baca juga: Asintel Kogabwilhan II dan Paban III/Gal Sintel Kogabwilhan II disambut oleh Wakapolda Kaltara
Baca juga: Bhabinkamtibmas Polsek Long Pujungan kawal pengamanan dan penyerahan kotak suara Pemilu
Baca juga: Guna tingkatkan keamanan, Ditsamapta Polda Kaltara terus patroli di Tanjung Selor

879 calon siswa bintara PTU, Brimod, dan polair Polda Kaltaraikuti tes CAT akademik 2023 (Humas Polda)

Hasil ujian yang langsung di umumkan dan peserta langsung menandatangani hasil ujian tersebut di hari kedua pelaksanaan ujian, ratusan peserta ini mengikuti ujian Tes wawasan kebangsaan (TWK).

Kombes Pol Yusup Rahmant, S.I.K., M.H. menyampaikan “ Tes ujian akademik ini di lakukan secara transparan, tidak ada joki, dan tidak ada yang membawa alat Elektronik”. Tegas Karo SDM Polda Kaltara.
Baca juga: Polda Kaltara gelar pembinaan etika profesi dan sosialisasi larangan hidup hedonisme
Baca juga: Perkuat soliditas TNI -- POLRI di Tanjung Selor, gelar Shalat Jumat berjamaah
Baca juga: Lewat Sambang Bhabinkamtibmas, ajak warga wujudkan Kamtibmas