Warta Ekonomi apresiasi BUMN dengan TJSL Terbaik

id Warta ekonomi award,Erick thohir,bumn

Warta Ekonomi apresiasi BUMN dengan TJSL Terbaik

Warta Ekonomi apresiasi BUMN dengan TJSL Terbaik (Warta ekonomi)

Jakarta (ANTARA) - Setiap perusahaan memiliki tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) guna memberikan manfaat nyata ke masyarakat sekitar. Tanggung jawab ini juga berlaku pada perusahaan BUMN.

BUMN memiliki program khusus untuk TJSL. Melansir laman resmi BUMN, Program TJSL BUMN mengusung paradigma baru yang berorientasi pada pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) serta berorientasi kepada ISO 26000 sebagai panduan pelaksanaan program. Dengan ini,

Program TJSL BUMN diharapkan dapat terlaksana dengan lebih terukur, berdampak, dan berkelanjutan.

“BUMN untuk bisa memberikan kontribusi kepada masyarakat khususnya yang berhubungan dengan bisnis berkelanjutan dari BUMN.Jadi, TJSL ini agar bukan hanya sekadar charity tapi sebuah langkah agar bisnis berkelanjutan dan sesuai dengan kondisi masyarakat dan stakeholders yang berkaitan dengan seluruh operasional yang berhubungan dengan BUMN,” kata Arya Mahendra Sinulingga, Staf Khusus III Menteri BUMN RI, dalam sambutannya pada ajang Indonesia Best TJSL Awards 2022 yang digelar oleh Warta Ekonomi, Kamis (29/9/2022).

Baca juga: Penghargaan perusahaan dengan digital PR terbaik dari Warta Ekonomi
Baca juga: Jadi merek favorit kaum ibu, ini perusahaan raih "Indonesian Mom's Favorite Brand Choice Awards 2022"Baca juga: Gelar Indonesia Best Bank Awards 2022, Warta Ekonomi apresiasi perbankan berprestasi


Warta Ekonomi apresiasi BUMN dengan TJSL Terbaik (Warta ekonomi)

Senada, peneliti INDEF Abra Talattov mengungkapkan BUMN telah berkontribusi signifikan terhadap tantangan yang dihadapi masyarakat, khususnya di tengah pandemi. Meski demikian, Abra berpendapat masyarakat masih akan terus menghadapi banyak tantangan ke depannya. Pasalnya, masih ada kemungkinan risiko resesi ekonomi hingga dampak dari peningkatan inflasi.

“Dengan hadirnya program-program TJSL dari BUMN, ini akan menjadi oase bagi seluruh masyarakat di mana masyarakat di saat tekanan ekonomi ini, tetapi dengan dukungan BUMN, khususnya pemberdayaan ekonomi bagi pelaku ekonomi kecil UMKM, itu sedikit banyak akan membantu meningkatkan atau menjaga daya beli masyarakat dan bahkan meningkatkan produktivitas usaha dari para pelaku ekonomi kecil,” jelas Abra.

Baca juga: Gelar penghargaan IBMA 2022, Warta Ekonomi apresiasi kinerja perusahaan pembiayaan
Baca juga: Anugerah IGDMA 2022 bagi 103 perusahaan dengan digital marketing terbaik dari Warta Ekonomi
Baca juga: Warta ekonomi beri penghargaan ke-151 emiten dengan kinerja terbaik, ini daftar penerima award
Warta Ekonomi apresiasi BUMN dengan TJSL Terbaik (Warta ekonomi)


Mengingat pentingnya peran BUMN dalam program TJSL, Warta Ekonomi berinisiatif untuk memberikan penghargaan Indonesia Best TJSL Awards 2022.

“Beberapa perusahaan memulihkan lingkungan, bagaimana restorasi lingkungan, memberdayakan masyarakat, memperbaiki kualitas lingkungan, dan lainnya. Ini juga potrait yang patut mendapat penghargaan. Oleh karena itu, kami hadir hari ini untuk menselebrasi apa yang sudah kita lakukan, karena apa yang kita lakukan memberi manfaat nyata bagi masyarakat Indonesia,” ujar Muhamad Ihsan, CEO Warta Ekonomi Group.

Berikut daftar lengkap perusahaan BUMN yang menerima penghargaan Indonesia Best TJSL Awards 2022.

Kategori: Energi, Minyak, dan Gas

PT Pertamina (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Empowerment Programs and Quality of Community Life Development
PT Pertamina Hulu Energi sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Optimization of Alternative Energy Sources for Community Life Sustainability
PT Pertamina Gas Negara sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Development Programs and Sustainability Initiatives
PT Kilang Pertamina Internasional sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Innovative and Impactful Sustainability Program
PT Pertamina Patra Niaga sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Sustainable Development Activities
PT Pertamina International Shipping sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Humanitarian and Environmental Development Programs
PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Humanitarian Development and Environment to Optimizing Sustainable Energy
PT Elnusa Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Sustainable Community Development Programs
PT Pertamina Lubricants sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Innovative and Impactful Sustainability Program

Kategori: Pertambangan

PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT Timah Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Impactful Community Empowerment Programs
PT Bukit Asam Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Dedication to Improving Community Welfare
PT Aneka Tambang Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support Programs
PT Freeport Indonesia sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Empowerment Activities

Kategori: Jasa Keuangan

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Development and Transformation MSME Support
PT Pegadaian (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Development of Sustainable Social and Community Life Programs
PT Permodalan Nasional Madani (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Dedication Through Sustainable Empowerment of MSMEs
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Humanitarian and Environmental Development Programs
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Empowerment Programs to Support Sustainable Finance
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
Perum Percetakan Uang Republik Indonesia sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Dedication to Improving Community Welfare
PT Danareksa (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support
PT Kliring Berjangka Indonesia sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Poverty Alleviation Programs
PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Poverty Alleviation Programs
PT. Bank Raya Indonesia Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding of Initiatives Contributes to Sustainable Economic Development
PT Bank Syariah Indonesia Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Innovative and Impactful Sustainability Program

Kategori: Kesehatan

PT Bio Farma (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Impactful Community Development Programs
PT Kimia Farma Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Empowerment Program and Quality of Community Life Development
PT Indofarma Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT Phapros Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs

Kategori: Industri Makanan dan Pupuk

PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Empowerment for Food Sustainability
PT Perusahaan Perdagangan Indonesia sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Empowerment for Food Sustainability
PT Pupuk Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Capacity and Capability Development Programs
PT Petrokimia Gresik sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Social Economic Empowerment and Community Impact
Perum BULOG sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Provision Food Needs to Improving Community Welfare

Kategori: Jasa Infrastruktur

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Impactful Community Development Programs
PT PP (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Development of Sustainable Social and Community Life Programs
PT Adhi Karya (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Development of Resilience Social-Economic Community
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Integration of Various Community Welfare Improvement Programs
PT Jasa Marga (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
Perum Perumnas sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Infrastructure Support and Community Welfare Programs
PT Waskita Karya (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Empowerment Activities
PT Hutama Karya (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Impactful Community Empowerment Programs
PT Brantas Abipraya (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Empowerment Programs to Support Community Life
PT Semen Baturaja (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Social Economic Empowerment and Community Impact
PT Nindya Karya sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Activities to Ensuring Community Welfare
PT Kawasan Industri Medan sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Impactful Community Development Programs
PT Kawasan Industri Wijayakusuma sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Empowerment Programs to Support Community Life
PT Adhi Commuter Properti sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Various Initiatives of Social Activities
PT PP Properti Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support

Kategori: Industri Manufaktur

PT Biro Klasifikasi Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT Sucofindo sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Dedication Through Sustainable Empowerment of MSMEs
PT Surveyor Indonesia sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support
PT Len Industri (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Innovative and Impactful Sustainability Program
PT Krakatau Steel (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Development of Sustainable Social and Community Life Programs
Kategori: Industri Perkebunan dan Kehutanan
Perum Perhutani sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT Perkebunan Nusantara III (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Humanitarian and Environmental Development Programs

Kategori: Layanan Pariwisata dan Pendukung

PT Angkasa Pura I sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Dedication to Improving Community Welfare
PT Angkasa Pura II sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
Perum LPPNPI sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Development and Sustainable Environmental-Oriented

Kategori: Layanan Asuransi dan Dana Pensiun

PT Jaminan Kredit Indonesia (Jamkrindo) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Development of Sustainable Social and Community Life Programs
PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Dedication Through Sustainable Empowerment of MSMEs
PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT Asabri (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Empowerment Programs to Support Community Life
PT Reasuransi Indonesia Utama (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT BNI Life Insurance sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support
PT BRI Asuransi Indonesia sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Humanitarian and Environmental Development Programs

Kategori: Industri Logistik dan Transportasi

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Social Economic Empowerment and Community Impact
PT Pelindo Solusi Logistik sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Basic Needs Support
PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Community Development Programs
PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Empowerment Programs to Support Community Life
PT Pos Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Commitment and Dedication to Social Community Welfare
PT Kereta Api Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Impactful Community Empowerment Programs
Perum Damri sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding MSME Support Program
PT Industri Kereta Api (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Humanitarian and Environmental Development Programs

Kategori: Jasa Telekomunikasi dan Media

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Community Economic Development Through Digitalization
PT Industri Telekomunikasi Indonesia (Persero) sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Innovative and Impactful Sustainability Program
PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk sebagai Best TJSL 2022 with Outstanding Initiatives of Social Activities to Support Sustainable Development



Baca juga: Daftar brand penerima MBCA 2022 Warta Ekonomi, Sandiaga: Semoga penerima awards miliki andil dalam kebangkitan ekonomi nasional
Baca juga: Berikan pilihan terbaik untuk momen pernikahan, HerStory Gelar Indonesian Millennials Favorite Matrimony Brand Awards 2022, Ini Daftar Pemenangnya!
Baca juga: Warta ekonomi beri penghargaan bagi 82 pemimpin perusahaan inovatif dan solutif lewat IFTL Awards 2022
Baca juga: Indonesia Best BUMD Awards 2022 dari Warta Ekonomi, ini pemenangnya